Definisi Trapesium

Trapesium adalah segiempat yang dua sisinya sejajar dan
dua sisi yang lainnya tidak sejajar. Bisa kita lihat dengan gambar di bawah ini :

 

trapesium

 

Berdasarkan gambar di atas maka kita dapatkan sifat –sifat trapesium yaitu :


sifat-trapesium

Pada umumnya ada dua jenis trapesium yaitu :

  1. Trapesium sama kaki

    adalah trapesium yang kedua
    sisinya sejajar dan kedua kakinya atau sisi tegaknya
    sama panjang, serta sudut-sudutnya tidak ada yang
    siku-siku.

    berikut contoh gambar trapesium sama kaki :

     

    trapesium-samakaki


    Berdasarkan gambar di atas didapat sifat-sifat trapesium samakaki :


    sifat-trapesium-samakaki


  2. Trapesium siku – siku
  3. Trapesium siku-siku adalah trapesium yang salah
    satu sudutnya siku-siku.

    coba kita lihat contoh gambar trapesium siku – siku

     

    trapesium-sikusiku

     

    dari gambar trapesium siku – siku di atas kita dapatkan sifat – sifat trapesium siku-siku  sebagai berikut :

     

    sifat-trapesium-sikusiku

 

Selamat belajar :D

0 Response to "Definisi Trapesium"

Posting Komentar